Friday, December 30, 2005

 

"Seluncur Salju"

Pada hari Jumat jam 16-an main seluncur di salju, karena hari ini salju udah tebal dan mataharinya nongol, jadi bagus banget untuk main-main salju. Aku mondar-mandir naik turun naik seluncur. Begitu hari sudah mulai gelap aku pulang. Sampai di rumah langsung bobok, kedinginan dan kecapean. Posted by Picasa

Tuesday, December 27, 2005

 

Aku mencintai tarian Indonesia
Aku kepingin bisa nari seperti teman2. Aku ikut aja latihan di KBRI yang di latih Pak Nengah. Posted by Picasa


Aku tidur di wagen, kecapean selesai latihan tari dengan Ibu di KBRI. Kalau sudah datang salju tebal seperti ini sudah tidak sedingin menjelang salju akan datang. Tanggal 26 Des mulai dini hari Berlin bertabur salju hingga malam. Jalan, rumah-rumah dan mobil tertutup salju hingga 5 cm.

Friday, December 23, 2005


Temen-temen, Salma beragama Islam, mau mengucapkan "bergembiralah temen-temen yang merayakan "Weinachten" dan mengucapkan selamat tinggal tahun 2005 dan selamat datang tahun baru 2006. Semoga di tahun 2006 kita dapat membantu menciptakan dunia dalam kedamaian dan kesejahteraan umat manusia. Amiin"
hosted @ NackVision.com